Sinergi TNI POLRI Berikan Rasa Aman Untuk Masyarakat Kabupaten Kuansing Adakan Patroli Dialogis
KUANTANSINGINGI,Mediatorpost.com -Dalam rangka meminimalisir berbagai tindak kejahatan dan gangguan Kamtibmas Polres Kuantan Singingi (Kuansing) bersinergi dengan unsur TNI dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat Kabupaten Kuantan Singingi dengan lebih mengintensifkan kegiatan patroli ke tempat obyek wisata dalam rangka mengantisipasi hari libur Lebaran Idul Fitri 1444 H di lokasi obyek wisata Air Terjun Guruh Gemurai Desa…
