Masyarakat Dusun Air Putih Setiap Harinya Menghirup Debu Jalan Koridor RAPP.
Pelalawan| Mediatorpost.com-Masyarakat Dusun Air Putih setiap hari menghirup debu jalan koridor RAPP, hal ini sangat memprihatikan bagi kesehatan, dengan setiap hari nya masyarakat tersebut hirup debu yang dilalui oleh truk muatan kayu industri PT. RAPP. Hal ini terjadi di Dusun Air Putih, Desa Gondai kecamatan Langgam, kabupaten Pelalawan Riau. Awak media ini langsung komfirmasi melalui…
