UMKM di Pelalawan Dapat Pelatihan Pengolahan Daun Kelor, Ini Harapan Bupati H Zukri
Pangkalan Kerinci|Mediatorpost.com -Bupati Pelalawan H. Zukri SE buka pendampingan dan pengolahan peningkatan produksi hasil olahan daun kelor bagi pelaku UMKM Kabupaten Pelalawan, Senin (23/10/2023) di Gedung PLUT UMKM Pangkalan Kerinci. Kegiatan itu diinisiasi oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Pasar dan Usaha Kecil Mikro dan Menengah (DISPERINDAGSAR & UMKM) Kabupaten Pelalawan. Kepala Dinas DISPERINDAGSAR & UMKM…
