Sahabat Jumat Gandeng Pendamping Siaga Pangkalan Kerinci Barat Salurkan Sembako
Pangkalan Kerinci|Mediatorpost.com– Sahabat Jumat kembali menggandeng Pendamping Siaga Pangkalan Kerinci Barat untuk menyalurkan paket sembako dari Hamba Allah kepada warga kurang mampu, Jumat (13/10/2023). Bantuan paket sembako itu merupakan bentuk program Sahabat Jumat yang sudah berjalan lebih kurang dua tahun. Tujuannya, membantu warga kurang mampu yang belum tersentuh bantuan pemerintah, bahkan untuk warga perantau yang…
