Kasus Penganiayaan Wartawan, Kapolres Labuhanbatu Akhirnya Minta Maaf

MEDAN|Mediatorpost.com– Kapolres Labuhanbatu AKBP Bernhard L Malau menyampaikan permintaan maaf atas kegaduhan yang timbul terkait kasus penganiayaan yang dialami Kabiro TRIBRATA TV Labuhanbatu, Samuel Tampubolon. Samuel menyebutkan, permintaan maaf disampaikan Kapolres baik kepada dirinya maupun dengan para jurnalis di Sumut atas tindakannya yang sedikit emosional. Selain Kapolres, Kasat Narkoba AKP Roberto Sianturi juga menyampaikan hal…

Read More

Bupati Pelalawan H. Zukri Terima Penghargaan Pengelolaan Zakat Terbaik Di Baznas Award 2024

PELALAWAN|Mediatorpost.com-Bupati Pelalawan H. Zukri SE menerima anugerah Baznas Award tahun 2024 kategori pengelolaan zakat terbaik. Kamis(29/2/2024) di Hotel Bidakara Jakarta, Bupati Pelalawan H. Zukri adalah salah satu Bupati penerima Baznas Award tahun 2024 dari 58 Bupati terbaik sebagai pendukung gerakan Zakat. BAZNAS Award adalah penghargaan tahunan yang diberikan oleh BAZNAS RI kepada individu atau lembaga…

Read More

Ketua LPM Kabupaten Pelalawan Makan Siang Bersama Lutfi Anggota Dewan Terpilih.

PELALAWAN|Mediatorpost.com-Ketua Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kabupaten Pelalawan T. Efrisyah Putra jalin silaturahmi bersama anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pelalawan Lutfi. Kamis(29/2/2024) di salah satu Restoran Makan di Pangkalan Kerinci. Silaturahmi itu dilanjutkan dengan makan siang bersama. Ketua LPM Kabupaten Pelalawan T. Efrisyah Putra mengatakan silaturahmi dengan salah satu anggota DPRD Kabupaten Pelalawan Terpilih…

Read More

Pembukaan Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Rekapitulasi Perhitungan Perolehan Suara Pemilu 2024 Tingkat Kabupaten Pelalawan

PELALAWAN|Mediatorpost.com -Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggelar rapat pleno terbuka untuk merekapitulasi hasil Penghitungan perolehan suara Pemilu 2024 tingkat Kabupaten Pelalawan. Kamis(29/2/2024) di Lantai III Auditorium Kantor Bupati Pelalawan. Dalam suasana penuh hikmat rapat pleno Tingkat Kabupaten dibuka oleh Kepala Kesbangpol Andi Yuliandri. Pembukaan rapat pleno tingkat Kabupaten Pelalawan yang dihadiri oleh Ketua KPUD Kabupaten Pelalawan…

Read More