Hadir Ditabligh Akbar Menyambut Bulan Suci Ramadhan, Ini Yang Disampaikan Bupati Zukri

Pelalawan|Mediatorpost.com-Bupati Pelalawan H. Zukri, SE beserta Istri Sella Pitaloka , S, AP menghadiri acara Tabligh Akbar menyambut Bulan Suci Ramadhan 1445 H/2024 M, Senin, (4/2/2024) bertempat di Anjungan Ranah Tanjung Bunga Kecamatan Langgam. Bupati Zukri menyampaikan bahwa beliau sangat senang bisa bersilaturahmi dengan masyarakat, khususnya masyakat Langgam, karena dengan bersilaturahmi harap Bupati dapat menggugurkan dosa…

Read More

HKG PKK Ke-52, Ketua TP PKK Kabupaten Pelalawan Ikut Serta Dalam Gerakan Serentak Menanam Cabai

Pangkalan Kerinci|Mediatorpost.com-Memperingati Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke-52 Tahun 2024, Ketua TP PKK Kabupaten Pelalawan Sella Pitaloka, S.AP melaksanakan kegiatan gerakan serentak menanam cabai secara virtual pada Senin (4/3/2024) di halaman rumah dinas Bupati Pelalawan. Gerakan menanam cabai ini dilaksanakan serentak se-Indonesia yang dipusatkan di Alun-alun Cirimekar, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat yang diawali dengan…

Read More

Menyambut Bulan Suci Ramadhan, TP PKK dan DWP Rohil Gelar Silaturahmi

Rohil|Mediatorpost.com– Menyambut bulan suci Ramadhan 1445 Hijriyah, pengurus Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dan Darma Wanita Persatuan (DWP) Rokan Hilir menggelar acara silaturahmi dan makan bersama dengan para pengurus, Senin 4/03/2024 di gedung Misran Rais Jalan Utama Bagansiapiapi Rohil, Propinsi Riau. Acara silaturahmi yang dipusatkan di gedung Misran Rais tersebut dihadiri Ketua TP…

Read More

DP2KBP3A Rohil Bersama Puskesmas Bagansiapiapi Ikuti Gebyar Audit Kasus Stunting

Rohil|Mediatorpost.com – Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil), Provinsi Riau mengikuti Gebyar Audit Kasus Stunting, yang dilaksanakan di Puskesmas Bagansiapiapi, Jalan Jambu Kecamatan Bangko, Senin (4/3/2024). “Kegiatan ini dilaksanakan secara serentak se- Provinsi Riau melalui zoom meeting, dengan tema RIAU BERAKSI (Bersama Audit Kasus Stunting dan…

Read More

Budi Syahrial : Apel Bersama Bentuk Disiplin Terendah Bagi ASN

Rohil|Mediatorpost.com– Pimpin apel bersama Minggu pertama bulan Maret Tahun 2024, Kepala Dinas Sosial Rokan Hilir (Rohil) Budi Syahril sebagai pembina upacara mengingatkan kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir untuk melaksanakan apel bersama sebagai bentuk disiplin terendah yang harus dipatuhi. Senin (04/3/2024) “Kami kembali mengingatkan kepada ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Rokan…

Read More

Memperingati HKG PKK Ke-52, Tim Penggerak PKK Rohil Ikuti Kegiatan Penanaman Cabai Serentak Nasional

Rohil|Mediatorpost.com-– Dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak (HKG) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Ke- 52 Tahun, Tim Penggerak (TP) PKK Rokan Hilir (Rohil) melakukan kegiatan Zoom meeting bersama Ibu Negara Republik Indonesia (RI) Iriana Joko Widodo sekaligus melakukan penanaman cabai serentak secara nasional. Melalui zoom terlihat Ibu Negara RI Iriana Joko Widodo menyapa seluruh TP PKK…

Read More

Raih 10 Kursi di DPRD, Afrizal Sintong Berhasil Kembalikan Kejayaan Golkar di Rokan Hilir

Rokan Hilir|Mediatorpost.com-Dibawah kepemimpinan Bupati Rokan Hilir (Rohil ) Afrizal Sintong selaku Ketua DPD II Partai Golkar, yang notabene masih dicintai oleh rakyatnya berhasil memimpin partai Golkar dan mengembalikan kejayaan partai Golkar sebagai partai penguasa di negeri seribu kubah. Atas kepiawaian nya dalam memilih para calon legislatif (Caleg) di setiap Daerah Pemilihan (Dapil) dari Lima Dapil…

Read More

Banteng Jungkalkan Dominasi Beringin di Pelalawan

Pangkalan Kerinci|Mediatorpost.com– Rapat pleno perolehan suara Pemilu 2024 tingkat Kabupaten Pelalawan telah usai pada tanggal 2 Maret 2024 kemarin. Hasil sidang pleno menetapkan dominasi PDI- Perjuangan Kabupaten Pelalawan meraih kursi terbanyak kali ini di Parlemen DPRD Kabupaten Pelalawan. Di dua dapil itu menunjukkan kekuatan PDI-P Pelalawan dengan maraup tiga kursi sekaligus yakni dapil II yang…

Read More