Sat Lantas Polres Kuansing Gelar Giat Polsanak di Taman Lalu Lintas Mapolres Kuansing

Kuansing|MediatorPost.com– Sat Lantas Polres Kuansing melalui Unit Kamsel melaksanakan kegiatan Polisi Sahabat Anak (Polsanak) TK Negeri Pembina Teluk Kuantan, Pada hari Kamis (6/6/2024), Kegiatan ini berlangsung dari pukul 08.30 WIB hingga 11.00 WIB, dan diadakan di Taman Lalu Lintas Mapolres Kuansing,yang didesain khusus untuk memberikan pendidikan dan pemahaman tentang lalu lintas kepada anak-anak. Kapolres Kuansing,…

Read More

Polres Kuansing Gelar Anev Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM Tahun 2024

Kuantan Singingi|MediatorPost.com,- Polres Kuansing melaksanakan kegiatan Analisa dan Evaluasi (Anev) Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).Pada hari Kamis (6/6/2024), Kegiatan tersebut berlangsung dari pukul 09.30 WIB hingga selesai, bertempat di Aula Rupattama Polres Kuantan Singingi. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polres Kuansing untuk membangun dan…

Read More

Penindakan dan Penertiban Aktivitas PETI oleh Polsek Benai di Desa Gunung Kesiangan dan Desa Banjar Lopak

Kuantan Singingi|MediatorPost.com,- Polsek Benai melakukan operasi penindakan dan penertiban terhadap aktivitas Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di Desa Gunung Kesiangan dan Desa Banjar Lopak, Kecamatan Benai. Pada hari Kamis (06/06/2024), sekitar pukul 10.00 WIB. Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K.,M.H., melalui Kapolsek Benai Iptu A. Candra Widodo, SH, mengatakan, “Operasi ini dilaksanakan berdasarkan pemberitaan…

Read More

HUT Bhayangkara ke 78 Polres Pelalawan Gelar Berbagai Pelombaan

Pangkalan Kerinci|MediatorPost.com-Polres Pelalawan menggelar rangkaian perlombaan dalam rangka Hari Bhayangkara ke-78. Tampak Kapolres Pelalawan AKBP Suwinto SH, SIk didampingi Bupati Pelalawan H. Zukri SE dan Ketua Panitia IPTU Legito secara resmi membuka perlombaan domino, Rabu (5/6/2024) di Besecamp ARC Jalan Akasia Pangkalan Kerinci kota. Selain itu, hadir Asisten 1 Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah…

Read More

Asian Agri Dukung Kelompok Ternak Ikan, Tingkatkan Perekonomian Desa

Indragiri Hulu|MediatorPost.com-Asian Agri melalui salah satu unit usahanya, PT Rigunas Agri Utama – Kebun Peranap (PT RAU), memberikan bantuan berupa bibit ikan kepada Kelompok Ternak Berkah di Desa Semelinang Tebing, Kecamatan Peranap, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau. Kamis 06 Juni 2024. Ini merupakan salah satu kegiatan Corporate Social Responsibility (CSR) PT RAU yang memiliki tujuan untuk…

Read More

Polres Kuansing Gelar Ceramah Agama Menyambut Hari Raya Idul Adha 1445 H/2024 M

Kuantan Singingi|MediatorPost.com,- Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1445 H/2024 M, Polres Kuansing menggelar ceramah agama yang dilaksanakan pada Kamis, (6/6/2024) pukul 08:30 WIB. Kegiatan ini berlangsung di Mushola Parama Satwika Polres Kuansing dengan dihadiri oleh berbagai jajaran Polres Kuansing. Acara ini dihadiri oleh Kapolres Kuansing, AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K., M.H., Wakapolres Kuansing,…

Read More

Polres Kuansing Gelar Operasional dan Analisis Evaluasi Bulan Mei 2024

KUANTANSINGINGI|MediatorPost.com,- Polres Kuansing Gelar Operasional dan Analisis Evaluasi (Anev) Bulan Mei 2024. Pada hari Rabu, (5/6/2024) sekitar pukul 09.20 WIB, bertempat di Ruangan Rupattama Polres Kuansing, Kegiatan ini dipimpin oleh Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K., M.H. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Wakapolres Kuansing Kompol Robet Arizal, S.Sos., Pejabat Utama (PJU) Polres Kuansing, Kapolsek Jajaran…

Read More

Pimpin Upacara Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Bupati Pelalawan Lakukan Aksi Penanaman Pohon Kelor

Pelalawan|MediatorPost.com-Pemerintah Kabupaten Pelalawan menggelar Upacara Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Pelalawan pada Rabu (05/06/2024) di halaman kantor Bupati Pelalawan. Bertindak sebagai pembina upacara, Bupati Pelalawan H. Zukri, SE menyampaikan jika berbicara mengenai hari lingkungan hidup sedunia, tentu merupakan refleksi berapa pentingnya dunia ini bagi umat manusia sehingga dibutuhkan gerakan bersama membuat…

Read More

Ngopi Bareng Bupati, Kerinci Angler Community Siap Dukung H. Zukri. SE Dua Periode

Pelalawan|MediatorPost.com– Ngopi bareng Bupati Pelalawan H. Zukri. SE bertempat di rumah dinas Bupati Pelalawan Kerinci Angler Community (KAC) Kabupaten Pelalawan Selasa malam 4 Juni 2024, akhirnya siap dukung H. Zukri. SE dua periode untuk jadikan Bupati Pelalawan berikutnya. Ini dikatakan ketua KAC kabupaten Pelalawan saat jumpa dengan bupati Pelalawan dirumah dinasnya dengan tema ngopi bareng…

Read More

Tidak Taat Aturan IUP PT. MAL di Cabut Pemkab Pelalawan

Kerumutan|MediatorPost.com– PT Mekar Alam Lestari (MAL) II yang beroperasi di Kecamatan Kerumutan akhirnya, diberhentikan paksa beroperasi. Hal ini menyusul penyegelan di pos timbangan pintu perusahaan ini di desa Tanjung Air Hitam, Selasa (4/6/2024). Pemasangan papan penyegelan, dilakukan Satuan Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) kabupaten Pelalawan yang dipimpin langsung bupati Pelalawan H Zukri, SE. Satuan GTRA…

Read More