Hukum Tidak Boleh Dipakai untuk Menekan Lawan Politik

JAKARTA – Mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Erry Riyana Hardjapamekas, menegaskan bahwa demokrasi tidak akan berjalan efektif tanpa penegakan hukum yang kuat. Pernyataan ini disampaikan dalam acara “Malam Refleksi Peringatan Kemerdekaan RI” yang diadakan oleh Peradi dan Rumah Bersama Advokat (RBA) di Jakarta, Jumat malam (16/08/2024). Dalam forum yang dihadiri oleh advokat dan…

Read More

Polres Kuansing Bersama Polsek Jajaran Gelar Jumat Curhat dan Jumat Barokah

KUANTANSINGINGI|MediatorPost.com– Polres Kuansing Bersama Polsek Jajaran melaksanakan program Jumat Curhat dan Jumat Barokah yang bertujuan untuk mendekatkan diri dengan masyarakat serta memberikan bantuan kepada mereka yang membutuhkan. Jumat (16/8/2024). Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K, MH, mengatakan “Polsek Singingi Hilir menggelar kegiatan Jumat Curhat bersama masyarakat Desa Suka Damai, sementara Polsek Hulu Kuantan melaksanakan…

Read More

Penangkapan Pengedar Narkoba oleh Tim Mata Elang Sat Res Narkoba Polres Kuansing di Desa Petai

KUANTANSINGINGI|MediatorPost.com– Tim Mata Elang Sat Res Narkoba Polres Kuantan Singingi (Kuansing), yang dipimpin oleh AKP Novris H Simanjuntak, S.H., M.H., berhasil mengungkap tindak pidana narkotika di Desa Petai, Kecamatan Singingi Hilir, Kabupaten Kuantan Singingi. Dalam operasi tersebut, dua tersangka berhasil diamankan dengan barang bukti berupa narkotika jenis sabu seberat 0,18 gram. Kronologis Penangkapan Pada hari…

Read More

Gen Z Sentil Ketua PKS Terkait Penyataan Wabup Tidak Diberi Program, Fazly : Abdullah Belajar Dulu

PELALAWAN|MediatorPost.com– Di grup WhatsApp masyarakat Kabupaten Pelalawan tengah viral pernyataan anggota DPRD Pelalawan Abdullah saat melakukan pertemuan dengan ibu ibu disuatu acara yang memperkenalkan bakal calon bupati Nasaruddin SH. Di kegiatan itu wakil rakyat dari partai PKS itu menyatakan bahwa dalam masa tiga tahun pemerintahan sekarang ini belum menyelesaikan persoalan yang dihadapi masyarakat seperti persoalan…

Read More