Polres Kuansing Gelar Program Makan Bergizi Gratis di SDN 001 Muara Lembu Dukung Asta Cita Presiden RI
Kuantansingingi|MediatorPost.com– Dalam rangka mendukung Asta Cita Presiden Republik Indonesia, Polres Kuantan Singingi (Kuansing) melaksanakan Program Makan Bergizi Gratis untuk siswa-siswi dan guru di SDN 001 Kelurahan Muara Lembu, Kecamatan Singingi, Kabupaten Kuansing. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis (23/1/2025) sekitar pukul 12.00 WIB dan berjalan lancar hingga pukul 12.40 WIB. Acara tersebut dihadiri oleh Kapolres Kuansing…
