Sidak RSUD Selasih, Bupati H. Zukri Harapkan Tingkatkan Pelayanan Bagi Masyarakat
Pangkalan Kerinci|MediatorPost.com-Bupati Pelalawan H. Zurki SM lakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Selasih, Selasa siang (7/1/2025). Dalam sidak itu Bupati Pelalawan H. Zukri SM turut didampingi Kepala Dinas Kesehatan Asril S.KM dan kedatanganya disambut langsung Direktur RSUD Selasih dr. Irna. Instalasi Gawat Darurat (IGD) menjadi lokasi pertama yang di tinjau oleh…
