Sat Samapta Polres Kuansing Patroli Rumah Kosong dan Pengaturan Lalu Lintas Dalam Operasi Ketupat Lancang Kuning 2025
KUANTANSINGINGI|Mediatorpost.com– Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama periode mudik Lebaran 2025, Satuan Samapta (Sat Samapta) Polres Kuantan Singingi (Kuansing) melaksanakan patroli rumah kosong dan pengaturan lalu lintas sebagai bagian dari Operasi Ketupat Lancang Kuning 2025. Kapolres Kuantan Singingi AKBP Angga F. Herlambang, S.I.K., S.H., melalui Kasat Samapta Polres Kuansing AKP Repriadi, S.E., menyampaikan…
