Wakil Bupati Pelalawan Hadiri Tabligh Akbar Hari Jadi Kecamatan Bandar Petalangan ke-20 Bersama Ustaz Prof. H. Abdul Somad, Lc., D.E.S.A., Ph.D

Pelalawan|Mediatorpost.com-Wakil Bupati Pelalawan Husni Tamrin menghadiri Tabligh Akbar dalam rangka peringatan Hari Jadi Kecamatan Bandar Petalangan ke-20, Minggu malam (10/8/2025), di Lapangan Kantor Camat Bandar Petalangan. Acara ini turut menghadirkan penceramah Ustaz Prof. H. Abdul Somad, Lc., D.E.S.A., Ph.D, dan dihadiri oleh masyarakat dari berbagai desa di Kecamatan Bandar Petalangan. Dalam sambutannya, Wakil Bupati Husni…

Read More

Kapolda Riau Tinjau Persiapan Festival Pacu Jalur Tradisional 2025 Bersama Stafsus Wakil Presiden RI

KUANTANSINGINGI|Mediatorpost.com– Kapolda Riau Irjen Pol Dr. Herry Heryawan, S.I.K., M.H., M.Hum., bersama Staf Khusus Wakil Presiden RI Tina Talisa, meninjau langsung persiapan Festival Pacu Jalur Tradisional Tahun 2025 di Arena Tepian Narosa Teluk Kuantan, Senin (11/8/2025). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan seluruh kesiapan lapangan jelang kehadiran Wakil Presiden RI pada perhelatan budaya tersebut. Turut hadir…

Read More