Silaturahmi Kapolda Riau dengan Petani, Momentum Hari Tani Nasional di Tabung Harmoni Hijau

Pekanbaru|Mediatorpost.com-Dalam rangka memperingati Hari Tani Nasional, Kapolda Riau menggelar silaturahmi bersama para petani di Tabung Harmoni Hijau (THH) Polda Riau, Selasa (24/9/2025). Suasana hangat, sederhana, dan penuh keakraban terasa sejak awal kegiatan, ketika Kapolda dan jajaran pejabat utama Polda Riau duduk ngopi bersama para petani di bawah rindangnya pepohonan. Mengambil tema “Petani Tangguh, Pangan Terjaga,…

Read More

Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan Resmi Membuka Pekan Seni Budaya 2025 Riau Kompleks

Pelalawan|Mediatorpost.com-Bupati Pelalawan H. Zukri bersama Wakil Bupati Husni Thamrin secara resmi membuka Pekan Seni Budaya 2025 Riau Kompleks yang digelar di Lapangan Merdeka Town Site I PT. RAPP, Pangkalan Kerinci, Senin malam (22/9/2025). Kegiatan ini berlangsung meriah dengan partisipasi masyarakat, para paguyuban, serta dukungan penuh manajemen PT. RAPP. Turut hadir jajaran Forkopimda Kabupaten Pelalawan, tokoh…

Read More

Pemkab Pelalawan Fasilitasi Percepatan Penanganan Jalan Lintas Bono dengan Dukungan CSR Perusahaan

PELALAWAN|Mediatorpost.com – Pemerintah Kabupaten Pelalawan melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) menggelar rapat fasilitasi progres pekerjaan penanganan Jalan Lintas Bono, Selasa (23/9/2025), bertempat di ruang rapat Bappeda Pelalawan. Rapat dipimpin oleh Asisten II Setda Pelalawan, Drs. Fakhrizal, dan dihadiri oleh Wakil Ketua DPRD Pelalawan, T. Azwardi, perwakilan UPT JJ Wilayah 1 Dinas PUPRPKPP Provinsi Riau,…

Read More

Pertandingan Trofeo RT dan RW Kelurahan Pangkalan Kerinci Wujudkan Kebersamaan Warga

Pelalawan|Mediatorpost.com -Warga Kelurahan di Kecamatan Pangkalan Kerinci menunjukkan kekompakan dan semangat kebersamaan melalui pertandingan trofeo mini soccer yang mempertemukan tiga tim perwakilan RT dan RW Kelurahan Pangkalan Kerinci, Senin (22/9/2025). Kegiatan olahraga persahabatan ini berlangsung meriah di lapangan Mini Soccer Pangkalan Kerinci, dihadiri ratusan warga yang memberikan dukungan penuh. Trofeo ini bukan sekadar ajang adu…

Read More

Anak Terlantar Diselamatkan, Polres dan Tim Terpadu Pelalawan Pastikan Hak Pendidikan Terpenuhi

Pangkalan Kerinci|Mediatorpost.com-Kepedulian terhadap masa depan generasi muda kembali ditunjukkan oleh Polres Pelalawan bersama Tim Terpadu Perlindungan Anak Kabupaten Pelalawan. Dalam sebuah kegiatan kemanusiaan, Tim terpadu berhasil menyelamatkan seorang anak yang terlantar dan memastikan agar dapat kembali bersekolah seperti anak-anak seusianya. Turut hadir dalam kegiatan Tim Terpadu Pelalawan yakni Kanit IV PPA Satreskrim Polres Pelalawan, Ipda…

Read More

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ringkus 3 Pengedar Sabu di Bandar Sekijang

PELALAWAN | Mediatorpost.com – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Pelalawan kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran gelap narkotika. Dalam kurun waktu 2×24 jam, tim Opsnal berhasil meringkus tiga tersangka pengedar narkotika jenis sabu di dua lokasi berbeda di Kecamatan Bandar Sekijang. Kapolres Pelalawan AKBP John Louis Letedara SIK melalui Kasat Narkoba Iptu Haryanto Alex Sinaga…

Read More

SMPN 5 Langgam Harumkan Nama Pelalawan, Juara 1 Mayoret Piala Gubernur Riau

Langgam|Mediatorpost.com-Prestasi membanggakan kembali ditorehkan SMP Negeri 5 Langgam, Desa Segati, Kecamatan Langgam, Kabupaten Pelalawan. Sekolah ini berhasil meraih Juara 1 Mayoret dalam ajang bergengsi Piala Gubernur Riau tahun 2025. Hebatnya, kemenangan ini bukan yang pertama, melainkan capaian berturut-turut setelah sebelumnya juga menyabet juara pada tahun lalu. Kepala SMPN 5 Langgam, Muhammad Saprin, menyampaikan rasa bangga…

Read More

Pererat Sinergi, Danrem 031/Wira Bima Lakukan Silaturahmi ke Kabupaten Pelalawan

Pangkalan Kerinci|Mediatorpost.com-Bupati Pelalawan H. Zukri didampingi Wakil Bupati Pelalawan H. Husni Thamrin menerima kunjungan silaturahmi Komandan Resor Militer (Danrem) 031/Wira Bima, Kolonel Inf. Jarot Suprihanto, di Rumah Dinas Bupati Pelalawan, Ahad (21/9/2025). Kunjungan ini berlangsung dalam suasana penuh keakraban. Kehadiran Danrem beserta rombongan disambut hangat oleh jajaran Pemerintah Kabupaten Pelalawan. Kunjungan ini merupakan salah satu…

Read More

Wabup Hadiri Pawai Pekan Seni Budaya 2025 Riau Kompleks

Pelalawan|Mediatorpost.com-Wakil Bupati Pelalawan H. Husni Tamrin, menghadiri kegiatan Pawai Pekan Seni Budaya (PSB) 2025 Riau Kompleks yang digelar di Lapangan Merdeka, Town Site 1 PT. RAPP Pangkalan Kerinci, Minggu (21/9/2025). Pekan Seni dan Budaya (PSB) Riau Kompleks adalah festival tahunan yang diselenggarakan PT RAPP untuk merayakan dan mendukung keberagaman budaya di antara para karyawannya, menyatukan…

Read More

Tim Mata Elang Polres Kuansing Amankan Tiga Pengguna Narkotika di Desa Koto Taluk, Barang Bukti Sabu Ikut Disita

KUANTANSINGINGI|Mediatorpost.com– Tim Mata Elang Polres Kuantan Singingi melalui Satuan Reserse Narkoba berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkotika di Desa Koto Taluk, Kecamatan Kuantan Tengah. Dalam pengungkapan yang berlangsung, polisi mengamankan tiga orang tersangka bersama barang bukti narkotika jenis sabu dengan berat kotor 1,26 gram. pada Minggu dini hari sekira pukul 02.00 WIB, (21/9/2025). Kapolres Kuansing AKBP…

Read More