Lawan Putusan Administrasi yang Lemahkan Lingkungan, AJPLH Seret Perkara Hutan Pelalawan ke Ranah Banding

PELALAWAN|Mediatorpost.com – Pengadilan Negeri (PN) Pelalawan menjatuhkan putusan verstek pada Kamis, 8 Januari 2026, dalam perkara lingkungan hidup Nomor 69/Pdt.Sus-LH/2025/PN Plw atas gugatan Aliansi Jurnalis Penyelamat Lingkungan Hidup (AJPLH). Putusan tersebut menuai kritik keras karena dinilai belum mencerminkan keberpihakan yang kuat terhadap perlindungan kawasan hutan, meskipun perkara ini berkaitan langsung dengan kepentingan lingkungan hidup dan…

Read More

Bupati Pelalawan Lakukan Audensi Dengan Wamen PU Guna Sinergikan Pebangunan Pusat dan Daerah

PELALAWAN|Mediatorpost.com-Bupati Pelalawan H. Zukri, S.M., M.M. terus memperkuat sinergi antara pemerintah daerah dan Pemerintah Pusat dalam rangka percepatan pembangunan infrastruktur. Salah satu langkah konkret dilakukan melalui audiensi dengan Wakil Menteri Pekerjaan Umum Republik Indonesia, Ir. Diana Kusumastuti, M.T., yang berlangsung di Gedung Utama Kementerian Pekerjaan Umum, Jakarta Selatan, Selasa (13/01/2026). Audiensi tersebut menjadi bagian dari…

Read More