Politik Santai Penuh Canda, Kampanye Pasangan Suhardiman Amby – Mukhlisin Jadi Sorotan

Kuansing|MediatorPost.com-Tiga pasangan calon bupati dan wakil bupati bakal bertarung dalam pesta demokrasi lima tahunan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 Kuansing. Ketiganya pun telah mendapatkan nomor urut paslon kepala daerah masing-masing suhardiman Amby – Mukhlisin mendapat nomor urut 1, dan pasangan Adam – Sutoyo mendapat nomor urut 2, selanjutnya pasangan Halim – Sardiyono mendapat nomor…

Read More

Gotong Royong Bedah Rumah RTLH, Bupati Pelalawan dan Baznas Hadir di Tengah Warga

Pangkalan Kerinci|Mediatorpost.com-Pagi itu, suasana di sebuah gang kecil di Kelurahan Pangkalan Kerinci Barat tampak berbeda dari biasanya. Puluhan warga berkumpul, sebagian membawa peralatan, sebagian lagi mengangkat bahan bangunan. Di tengah keriuhan, Bupati Pelalawan H Zukri SM MM tampak hadir, ikut melepaskan jaketnya, bergabung bersama masyarakat dalam kegiatan gotong royong. Hari itu menjadi momen penuh makna…

Read More

Bupati Kuansing Menghadiri Gelar Audiensi di Desa Muara Bahan

Kuantan Singingi|MediatorPost.com-Dr. H. Suhardiman Amby, MM, menggelar audiensi dengan masyarakat Desa Muara Bahan sekaligus melantik anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) yang baru, pada Selasa malam (17/9/2024). Acara yang berlangsung di Lapangan Bola Kaki Dusun III, Desa Muara Bahan, Kecamatan Singingi Hilir, ini dimulai pukul 20.00 WIB dan dihadiri oleh jajaran pejabat daerah, termasuk Asisten, Staf…

Read More

Sepasang Muda-Mudi Diduga Berbuat Mesum di Kontrakan Kakaknya di Muara Lembu, Diamankan Warga dan Dimediasi di Polsek Singingi

KUANTANSINGINGI|MediatorPost.com,– Warga Kelurahan Muara Lembu, Kecamatan Singingi, Kabupaten Kuantan Singingi, mengamankan seorang pria dan dua wanita yang diduga melakukan perzinahan di sebuah rumah kontrakan pada Jumat (7/2/2025) dini hari sekitar pukul 01.15 WIB. Ketiga orang tersebut kemudian diserahkan ke Polsek Singingi untuk pemeriksaan lebih lanjut. Berdasarkan informasi yang dihimpun, ketiga orang yang diamankan adalah AL…

Read More

Polsek Pangkalan Kerinci Sosialisasi Saber Pungli Untuk Antisipasi Pungutan Liar

Pelalawan|MediatorPost.com-Untuk mengantisipasi pungutan liar, Polsek Pangkalan Kerinci jajaran Polres Pelalawan melaksanakan kegiatan sosialisasi Saber Pungli, Jumat (8/7/2022). Kegiatan kali ini yang dilakukan oleh personil gabungan Polsek Pangkalan Kerinci bertempat diparkiran Perbankan, Pertokoan dan Loket- loket Bus yang berada di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan. “Kepada tukang parkir dan pekerja pelayanan dalam menjalankan tugasnya diharapkan menghindari praktik…

Read More

Untuk Kedua Kalinya DPRD Kuansing Gagalkan APBD-P Masyarakat Kembali Korban

TELUKKUANTAN|Mediatorpost.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kuantan Singingi, tidak memiliki itikad baik untuk hajad masyarakat Kuansing, karena sudah kedua kalinya mereka menggagalkan APBD-P dan di tahun 2023 hal serupa kembali terulang. Akibatnya sejumlah program pro rakyat yang direncanakan Bupati gagal dilaksanakan karena anggaran yang sudah diperuntukkan tidak bisa digunakan pasalnya APBD-P mandek di DPRD…

Read More

Ketua Panitia Pacu jalur Event Nasional Tahun 2024, Andi Cahayadi Menyatakan 225 jalur Siap Untuk Berpacu di Tepian Narosa Teluk Kuantan

Kuansing|MediatorPost.com–Sebanyak 225 buah jalur yang sudah mendaftar untuk mengikuti pacu jalur Event Nasional Tahun 2024, di Tepian Narosa Teluk Kuantan. Selasa (20/8/2024) pagi Pada tahun ini. Pacu jalur Event Nasional Tahun 2024 akan digelar selama lima hari di mulai tanggal 21-25 Agustus 2024 bertempat di Tepian Narosa Teluk Kuantan. Sesuai jadwal, pada pukul 8.30 WIB…

Read More

Agus Rihat Soroti Kelemahan Gugatan Yusuf Hamka Terhadap Hary Tanoe

Jakarta|Mediatorpost.com-Agus Rihat SH.MH Pengamat Hukum Alumni Universitas Lampung dan Direktur Eksekutif Perhimpunan Advokat Pro Demokrasi (PAPD) soroti kasus terkait persidangan perkara gugatan Perbuatan Melawan Hukum (PMH) yang diajukan oleh PT Citra Marga Nusaphala Persada Tbk (CMNP) terhadap PT MNC Group terkait transaksi jual-beli Negotiable Certificate of Deposit (NCD) Unibank. kata Agus Rihat dalam keterangannya kepada…

Read More

DPD GPL -Indonesia Akan Gugat PT. MUP Yang Diduga Garap Kawasan Hutan

Pelalawan |MediatorPost.com-Ketua Dewan Pimpinan Daerah Giat Peduli Lingkungan-Indonesia (DPD GPL-INDONESIA) Propinsi Riau Suswanto.Sos, mengatakan bahwa, pihaknya akan melakukan gugatan terhadap PT. Mitra Unggul Pusaka (PT.MUP) atas dugaan melakukan usaha perkebunan dalam kawasan hutan, yang berlokasi di Desa Segati Suka Ramai. Hal tersebut dikatakannya di Pangkalan Kerinci. Kamis. (14/07/2022). Dalam keterangannya, diduga bahwa PT.MUP melakukan usaha…

Read More

Tiga Organisasi Minang Kabupaten Pelalawan Buka Puasa Bersama dan Berbagi Santunan dengan Anak Yatim

PELALAWAN|Mediatorpost.com-Tiga organisasi Minang Kabupaten Pelalawan IKMR, IWMR, IPMR bersama Dewan Kemakmuran Masjid(DKM) Al Muhajirin serahkan santunan untuk 122 anak yatim. Minggu (16/3/2025), di Masjid Al Muhajirin belakang Polsek Pangkalan Kerinci.Ini sebagai wujud kepedulian terhadap sesama dalam berbagi kebahagiaan dengan memberikan santunan kepada anak yatim. Kegiatan yang dihadiri oleh pengurus Masjid Al Muhajirin, pengurus IKMR, Pengurus…

Read More