Plt Ketum Sebut Roh PJS Ada di Riau
Pekanbaru|MediatorPost.com- Roh awal pembentukan Perhimpunan Jurnalis Siber (PJS) ada di Provinsi Riau. Demikian disampaikan Plt. Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PJS Mahmud Marhaba saat memberikan arahan di hadapan pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PJS Riau di Pekanbaru, Senin 29 Agustus 2022. Visi PJS harus kuat. Terwujudnya wartawan profesional, berkompeten dan berintegritas. “Ini merupakan dasar…
