Polsek Singingi Berhasil Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Sabu di Perkebunan Kelapa Sawit Muara Lembu
KUANTANSINGINGI|MediatorPost.com– Polsek Singingi berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika jenis sabu di wilayah hukumnya. Seorang pria berinisial W (37) diamankan dalam operasi yang berlangsung pada Senin (3/2/2025) sekitar pukul 13.00 WIB di area perkebunan kelapa sawit yang terletak di Kelurahan Muara Lembu, Kecamatan Singingi, Kabupaten Kuantan Singingi. Kapolres Kuantan Singingi AKBP Angga F. Herlambang, S.I.K., S.H.,…
